Artikel Kami

TIPS-USAHA-NAIK-KELAS-DENGAN-URUS-LEGALITAS

TIPS USAHA NAIK KELAS DENGAN URUS LEGALITAS

November 1, 2017

Setiap orang memiliki berbagai profesi untuk mendapatkan penghasilan atau pendapatan. Ada yang memilih untuk bekerja menjadi karyawan, polisi, tentara, ojek, pedagang, wirausaha, dan berbagai profesi lainnya. Namun akhir-akhir ini minat masyarakat untuk memilih berwirausaha cenderung meningkat. Hal tersebut dapat disebabkan saat ini lapangan pekerjaan yang semakin sulit, sudah lelah menjadi karyawan, keinginan bebas berinovasi dan…

Apa-Itu-Daftar-Negatif-Investasi-(DNI)

Apa Itu Daftar Negatif Investasi (DNI)

October 31, 2017

Pemerintah saat ini tengah memberikan kesempatan seluas-luasnya pada perusahaan yang ingin bekerja sama dalam Penanaman modal Asing di negara kita. Kebutuhan akan keamanan, kejelasan dan kenyamanan bagi para  penanam modal menjadi faktor yang sangat diperhatikan oleh pemeintah Indonesia. Sang penanam modal ini bisa perseorangan ataupun sebuah badan usaha, bisa Warga Negara Indonesia (WNI) atau Warga…

SIUP VS IZIN PRINSIP

October 30, 2017

Kali kita ini akan membahas tentang SIUP dan Izin Prinsip. Apakah yang dimaksud dengan SIUP? Dan apa pula yang dimaksud dengan Izin Prinsip? SIUP atau Surat Izin Usaha Perdagangan adalah surat izin yang diberikan oleh menteri atau pejabat yang ditunjukan kepada pengusaha untuk melaksanakan kegiatan usaha dibidang perdagangan dan jasa. SIUP siberikan kepada para pengusaha…

PMA VS PMDN

October 27, 2017

“Penanam modal dalam negeri adalah Warga Negara Indonesia, badan usaha Indonesia, Negara Republik Indonesia, atau daerah yang melakukan penanaman modal di wilayah Negara Republik Indonesia. Sedangkan penanam modal asing adalah warga negara asing, badan usaha asing, dan/atau pemerintah asing yang melakukan penanaman modal di wilayah negara Republik Indonesia. Artinya adalah dilihat dari subjek (penanam modal)…

PERHATIKAN-HAL-INI-SEBELUM-ANDA-MEMILIH-NAMA-USAHA-ANDA

PERHATIKAN HAL INI SEBELUM ANDA MEMILIH NAMA USAHA ANDA

October 26, 2017

Nama bagi Perusahaan berperan sangat penting. Nama tersebut dapat menjadi identitas Perusahaan sehingga dapat dikenal baik oleh konsumen atau masyarakat luas. Pemberian nama usaha tidak dapat sembarangan. Karena terdapat aturan hukum, baik undang-undang maupun peraturan Pemerintah yang mengatur pengajuan dan pemakaian nama Perusahaan. Peraturan Pemerintah RI No. 43 Tahun 2011 tentang Tata Cara Pengajuan dan…

3-ORGAN-PENTING-DALAM-PERUSAHAAN

3 ORGAN PENTING DALAM PERUSAHAAN

October 25, 2017

Perusahaan merupakan suatu bentuk usaha yang dalam setiap kegiatannya bertujuan untuk memperoleh keuntungan atau laba yang kemudian keuntungan atau laba tersebut digunakan untuk membiayai segala bentuk biaya operasional dan untuk memajukan Perusahaan. Sedangkan pengertian Perusahaan menurut Undang-undang Nomor 3 Tahun 1982 tentang Wajib Daftar Perusahaan adalah sebagai berikut : “Perusahaan merupakan setiap bentuk usaha yang menjalankan…

KETAHUILAH-NILAI-BISNIS-ANDA

KETAHUILAH NILAI BISNIS ANDA?

October 24, 2017

“Salah satu yang sangat menentukan apakah bisnis kita nanti bisa bersaing dan diterima di pasar adalah value bisnis kita.” Anda sedang merencanakan suatu usaha? Atau sedang merintis suatu usaha? Di era persaingan yang sangat ketat ini dibutuhkan suatu strategi yang sangat jitu untuk bisa masuk dan bersaing dalam dunia bisnis. Salah satu yang sangat menentukan…

cara-kerja-virtual-office

Bagaimana Cara Kerja Virtual Office?

October 23, 2017

Di artikel ini akan menjelaskan secara lengkap tentang, bagaimana sih cara kerja virtual office perusahaan yang menggunakan virtual office menjalankan bisnisnya, dan tentang keuntungan dan kelebihan ketika menggunakan virtual office. Simak terus penjelasannya.   Virtual office sudah banyak bermunculan di beberapa kota besar seperti Jakarta, Bandung, Surabaya, hingga Malang sekalipun. Beberapa pekerja terutama yang memilih…

5-HAL-PENTING-YANG-PERLU-DIPERHATIKAN-SETELAH-PERUSAHAAN-ANDA-BERDIRI

5 HAL PENTING YANG PERLU DIPERHATIKAN SETELAH PERUSAHAAN ANDA BERDIRI

October 23, 2017

Suatu bisnis tentu memiliki wujud kegiatan usaha. Pada umumnya kegiatan usaha ini dapat dilihat secara fisik dalam bentuk suatu lembaga Perusahaan. Perusahaan yang baik dapat dicirikan dengan manajemen usaha yang baik, bahan baku tersedia, SDM berkompeten, produksi tinggi, pasar konsumen luas, distribusi lancar dan pendapatan usaha yang tinggi. Namun disamping itu, terkadang Perusahaan melupakan hal-hal…